Salahudin Al Ayyubi

Download : Kingdom Of Heaven - Salahudin Al Ayyubi


Kingdom Of Heaven
Suara Pembebasan. Salahuddin Ayyubi atau Saladin atau Salah ad-Din (1138-1193) adalah seorang jendral dan pejuang muslim Kurdi dari Tikrit (daerah utara Irak saat ini). Salahuddin terkenal di dunia Muslim dan Kristen karena kepemimpinan, kekuatan militer, dan sifatnya yang ksatria dan pengampun pada saat ia berperang melawan tentara salib. Sultan Salahuddin Al Ayyubi juga adalah seorang ulama. Ia memberikan catatan kaki dan berbagai macam penjelasan dalam kitab hadits Abu Dawud. 
Kalimat Bijak Salahuddin Al Ayyubi, "Aku meminta kekuatan dan Allah memberikanku kesulitan untuk membuatku semakin kuat, Aku meminta kebijaksanaan dan Allah memberikanku permasalahan untuk kuselesaikan, Aku meminta keberanian dan Allah memberikanku rintangan untuk kuatasi, Aku meminta cinta dan Allah memberikanku seseorang untuk kutolong, Aku meminta sesuatu dan Allah memberikanku kesempatan, Mungkin aku tidak selalu mendapatkan apa yang aku inginkan, tapi aku selalu mendapatkan apa yang aku butuhkan" [GP]

Posting Komentar

emo-but-icon

Follow Us

Hot in week

Recent


Comments

Side Ads

Text Widget

Connect Us

item